janji kelingking apa sih yang disebut janji kelingking? sebenarya ini sudah jadi kebiasaan anak anak kecil di lingkungan kita bahkan banyak anak remaja yang melakukannya (janji menyilangkan jari kelingking)
ini adalah prosesi yang di lakukan oleh orang yang akan membuat janji kepada seseorang bentuk pembuktian pembuatan janji.
sudah kah kalian tau asal usul dari janji kelingking tersebut? biasanya orang yang membuat janji menawarkan jari kelingking kepada orang yang mau di kasih janji, lalu di kaitkan kedua jari kelingking tersebut dan di ucapkan janji.
oke ini cerita tentang
Di suatu kerajaan yang megah yang memeliki Putri Mahkota yang sangat sangat cantik saking cantiknya banyak sekali para pangeran pangeran yang berebut mendapatkannya semua daya upaya di lakukan oleh para pangeran yang bersaing untuk mendapatkan Putri Mahkota, Tapi sang Putri ingin mencari seorang pendamping untuk menjadi Raja yang benar benar mencintainya, Dia tak mau gegabah mencari calon raja, karna seorang raja harus adil pada rakyat begitu juga pada sang Putri.
maka diadakanlah sayembara untuk menjadi raja dan suami sang putri semua ajang di pertarung kan dari mulai lomba ketangkasan kepintaran bahkan kekuatan, banyak sekali yang mengikuti sayembara tersebut banyak sekali yang gugur hanya beberapa yang lolos ke babak akhir dalam sayemabara tersebut hingga menyisakan 5 peserta ( pangeran )
di sini lah letak perlombaan teraneh yang langsung jurinya oleh sang putri disana mereka (5 pangeran ) di pisahkan dalam 5 ruangan berbeda mekeka di suruh menebak jari apa yang disembunyikan sang putri di balik punggungnya yang harus di kaitkan dengan mereka (jari kelingking) karna jari kelingking merupakan jari yang jarang di gunakan di banding dengan jari jari yang lainya.
ternyata yang memenangkan sayembaara tersebut adalah Mr. R haahha
mereka mempuunyai banyak kecocokan menikahkahlah mereka dan hidup beberapa tahun dengan damai.
Tiba saat peperangan dimana sang raja harus turun ke medan peperangan dan meninggalkan kerajaan dan sang putri ke medan peperangan bersama para pasukanya. sebelum sang raja pergi ia mengaitkan jari kelingking nya pada jari kelingking sang putri dan mengatakan janji kepada sang putri "aku berjanji aku akan kembali pada mu dalam keadaan apapun dan kau harus menrimanya
5 tahun berlalu sang raja masih belum terlihat di kerajaan masih di medan peperangan setelah ada kabar dari pengantar pesan kepada sang putri namun sang putri tetap sabar menanti sang raja karan ia sudah berjanji.
pasukan kerajaan pulang tapi sang raja masih saja belum pulang.
dan sang pemberi pesan mengatakan bahwa sang raja di bunuh pada saat perjalanan pulang menuju kerajaan. sang putri tiidak mau lama lama sendiri karan ia harus memimpin kerajaan dengan seorang raja lalu ia mengadaknn sayembara kembali tapi dalam sayembara ini agak berbeda dimana yang mengikuti sayembara tersebut harus menebak bagaimana memperlakukan jari kelingking?? seperti oleh sang raja (jari kelingking di kaitkan) pada hari itu tentunya semua orang banyak yang tidak mengetahui bahwa jari kelingking harus di kaitkan tidak ada pemenang dalam sayembara tetapi pada ahir sayembara ada seorang pengemis yang kumal mendatangi acara sayembara tersebut untuk mengikutinya walaupun di hadang oleh para pasukan kerajaan tetapi sang putri membiarkan si pengemis tersebut mengikutinya.
ternyata di luar dugaan pengemis tersebut menang dengan mengaitkan jari kelingking nya kepada sang putri seperti yang di lakukan sang raja.
sang putri kaget ternyata pengemis tersebuta adalah sang raja.
tetapi sang raja pergi kembali meniggalkan sang putri pada saat tertidur sang punri kaget pada waktu bangun sang raja tidak ada.
ternyata itu adalah arwah sang raja yang dattang untuk menepati janji nya kepada sang putri. dimana hari itu adalah hari ke 49 nya keamatian raja yang merupakan hari terakhir arwah seseorang yang mati berada di dunia ini menurut kepercayaan di kerajaan tersebut orang yang meninggal dunia arwah nya masih ada di dunia ini sampai 49 hari.
ini sebab akibat banyak yang melakukan janji kelingking mungkin karana mendengar cerita ini karan saking kuat nya janji dengan kelingking tersebut walaupun terhalang oleh alam yang berbeda tetapi tetap tertepati janji nya .
janji kelingking dilakukan karna berharap janji tersebut sepeti sang raja kepada sang putri.
copyright by: http://citacuco.blogspot.com/2012/11/mitos-janji-kelingking.html
0 komentar:
Posting Komentar